Cari Artikel

05 November 2009

Memainkan Winamp Lewat System Tray

Ada tips nih buat yang biasa memainkan mp3 atau media lain lewat winamp di komputernya. Ternyata winamp mempunyai fitur yang jarang di ketahui banyak orang, yaitu bisa dimainkan dari system tray komputer, caranya gampang, ikutin aja langkah2 berikut ini:

1. Jalankan Winamp.
2. Masuk ke jendela “Preferences” winamp.
3. Masuk ke Plug-ins
4. Pilih General Purpose
5. Pilih Nulsoft Tray Control lalu klik Configure selected plug-in di bagian bawah
6. Terdapat pilihan [Previous Track], [Play/Pause], [Stop], [Next Track], dan [Open File]. Beri tanda centang semua atau pilih sesuai selera dan klik [OK].
7. Setelah itu lihat pada system tray (bagian kanan bawah layar komputer)
Mudah bukan? sekarang anda bebas memainkan lagu kesukaan anda lewat winamp system tray, semog menyenangkan...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Silahkan Tinggalkan Jejak Disini

Google Search Cari Info